Mamuju, Beritaini.com – Kepala Bagian Persidangan Sekretariat DPRD Sulawesi Barat menerima Kunjungan Kerja (Kunker) Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Tengah yang terdiri dari bagian Persidangan dan bagian Umum serta sejumlah staf, Jumat 04 Desember 2020.
Kunjungan tersebut dalam rangka Koordinasi terkait Ranperda Penanganan dan Pengendalian Covid-19 di DPRD Provinsi Sulawesi Barat.
Kunjungan DPRD Sulawesi Tengah tersebut diterima di ruang kerja Kepala Bagian Persidangan di kantor Sekertariat DPRD Sulawesi Barat.